Mozaik Islam

Menjaga Akidah Islam dan Menghargai Kebhinekaan demi Masyarakat yang Harmonis dan Sejahtera dalam Bingkai NKRI

MUI

Hasil Fatwa-fatwa MUI

8 Fatwa masa’il waqi’iyah mu’ashirah (masalah tematik kontemporer)

  1. Fatwa haram SMS berhadiah
  2. Fatwa SDA yg termasuk milik umum seperti air, api, padang rumput, hutan & barang tambang harus dikelola hanya oleh negara yg hasilnya harus dikembalikan kpd rakyat.
  3. Fatwa pengelolaan, eksplorasi & eksploitasi SDA harus memperhatikan kelestarian alam & lingkungan serta keberlanjutan pembangunan.
  4. Fatwa bolehnya membiayai pembangunan dgn utang luar negeri (dengan catatan keuangan negara benar-benar tdk mampu) Readmore

MUI (Majelis Ulama Indonesia)

MUI atau Majelis Ulama Indonesia adl Lembaga Swadaya Masyarakat yg mewadahi ulama, zu’ama, & cendikiawan Islam di Indonesia utk membimbing, membina & mengayomi kaum muslimin di seluruh Indonesia. Majelis Ulama Indonesia berdiri pd tanggal, 7 Rajab 1395 Hijriah, bertepatan dgn tanggal 26 Juli 1975 di Jakarta, Indonesia. Readmore